Isi Waktu Libur Lebaran, Ribuan Warga Depok Serbu Pasar Malam Grogol
Jumat, 06 Mei 2022 – 21:05 WIB

Pasar malam, di Kelurahan Grogol, Kecamatan Limo, Kota Depok. Foto : Lutviatul Fauziah/JPNN.com.
"Dari habis lebaran tiap malam saya bawa anak ke sini, karena dekat dari rumah. Paling naik komedi putar satu kali doang anak saya, lalu jajan, dan pulang," tandasnya. (mcr19/jpnn)
Libur lebaran, pasar malam di Kelurahan Grogol, Kecamatan Limo, Kota Depok, diserbu pengunjung dari berbagai daerah.
Redaktur : Yogi Faisal
Reporter : Lutviatul Fauziah
Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Jabar di Google News