Penjelasan Dedi Mulyadi Soal Pangkas Dana Hibah APBD 2025 untuk Pesantren
Jumat, 25 April 2025 – 13:51 WIB

Gubernur Jawa Barat Dedi Mulyadi. Foto: Nur Fidhiah Shabrina/JPNN.com
"Ya, boleh loh saya sampaikan, banyak juga yang menerima bantuan yayasannya bodong. Ini adalah bagian audit kita untuk segera dilakukan pembenahan," katanya.
"Karena ini untuk yayasan-yayasan pendidikan agama, maka prosesnya pun harus beragama," tandasnya. (mcr27/jpnn)
Gubernur Jabar Dedi Mulyadi memangkas dana hibah APBD 2025 untuk pondok pesantren. Begini pertimbangannya.
Redaktur : Ridwan Abdul Malik
Reporter : Nur Fidhiah Sabrina
Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Jabar di Google News