Gegara Hal Ini Puluhan Warga Terlibat Bentrok di Jalan Raya Bogor
Kamis, 17 April 2025 – 20:00 WIB

Polisi mengamankan beberapa orang di lokasi bentrok. Foto : Lutviatul Fauziah/jpnn
Kejadian itu pun sempat diwarnai saling melempar baiok, batu, dan membawa senjata tajam.
Baca Juga:
“Di sini kurang lebih sudah empat kali (bentrok) kayak gini,” ungkapnya.
Diketahui, saat ini beberapa pelaku sudah diamankan pihak kepolisian. (mcr19/jpnn)
Bentrok dua kelompok massa yang terjadi di Jalan Raya Bogor diduga dipicu lantaran salah satu kelompok tidak terima motornya ditarik mata elang
Redaktur : Yogi Faisal
Reporter : Lutviatul Fauziah
Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Jabar di Google News