Respons Disdik Depok Soal Permintaan Penghapusan Anggaran Papan Tulis Interaktif Rp30 Miliar

Kamis, 13 Maret 2025 – 11:00 WIB
Respons Disdik Depok Soal Permintaan Penghapusan Anggaran Papan Tulis Interaktif Rp30 Miliar - JPNN.com Jabar
Kepala Dinas Pendidikan (Disdik) Kota Depok, Siti Chaerijah. Foto : Lutviatul Fauziah/jpnn

Dirinya juga menjelaskan, bahwa pembelian tersebut belum dilaksanakan pada tahun ini.

“Saya enggak hafal (jumlah papan tulis interaktif). Tahun ini belum (dilaksanakan pembelian),” ungkapnya.

Siti juga menjelaskan, pada tahun lalu Disdik Depok telah melakukan pembelian papan tulis interaktif.

“Tahun kemarin ada, nanti mungkin bisa dikonfirmasi ke Sarpras, saya enggak bawa data, khawatir salah data,” terangnya. (mcr19/jpnn)

Kadisdik Depok merespons arahan Gubernur Jawa Barat, Dedi Mulyadi terkait anggaran pembelian papan tulis interaktif senilai Rp 30 miliar

Redaktur : Yogi Faisal
Reporter : Lutviatul Fauziah

Facebook JPNN.com Jabar Twitter JPNN.com Jabar Pinterest JPNN.com Jabar Linkedin JPNN.com Jabar Flipboard JPNN.com Jabar Line JPNN.com Jabar JPNN.com Jabar

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Jabar di Google News