Gubernur Jabar Targetkan Pembongkaran Hibisc Fantasy Puncak Bogor Selesai Sebelum Lebaran
Minggu, 09 Maret 2025 – 09:00 WIB

Pembongkaran Hibisc Fantasy Puncak, Cisarua, Kabupaten Bogor. ANTARA/M Fikri Setiawan
Adapun lokasi yang disegel yang pertama yakni Pabrik Teh Ciliwung di Telaga Saat, Hibisc Fantasy, bangunan PT Perkebunan Nusantara (PTPN) I Regional 2 Agro Wisata Gunung Mas dan Eiger Adventure Land. (antara/jpnn)
Gubernur Jawa Barat Dedi Mulyadi menargetkan pembongkaran bangunan tak berizin di tempat wisata Hibisc Fantasy Puncak selesai sebelum lebaran
Redaktur & Reporter : Yogi Faisal
Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Jabar di Google News