Jaswita Langgar Aturan, Dedi Mulyadi Pimpin Pembongkaran Hibisc Fantasy Puncak!

Kamis, 06 Maret 2025 – 15:00 WIB
Jaswita Langgar Aturan, Dedi Mulyadi Pimpin Pembongkaran Hibisc Fantasy Puncak! - JPNN.com Jabar
Hibisc Fantasy Puncak. Foto: Source for JPNN.

Misalnya untuk area perkebunan, hutan, resapan air, atau sawah. Maka sesuai peruntukannya tidak boleh ditambah- tambah.

Menurutnya, keberadaan tempat wisata itu sudah merusak lingkungan yang mengakibatkan banjir di sejumlah wilayah Jabodetabek. 

"Karena mereka (warga terdampak) berhenti bekerja, kan harus dipenuhi aspek-aspek keamanan sosialnya," tandasnya. (mcr27/jpnn) 

Gubernur Jawa Barat Dedi Mulyadi menyaksikan langsung proses pembongkaran tempat wisata milik Jaswita, Hibisc Fantasy Puncak yang melanggar aturan.

Redaktur : Ridwan Abdul Malik
Reporter : Nur Fidhiah Sabrina

Facebook JPNN.com Jabar Twitter JPNN.com Jabar Pinterest JPNN.com Jabar Linkedin JPNN.com Jabar Flipboard JPNN.com Jabar Line JPNN.com Jabar JPNN.com Jabar

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Jabar di Google News