4 Desa di Karawang Terendam Banjir Setinggi 1,5 Meter

Selasa, 04 Maret 2025 – 22:30 WIB
4 Desa di Karawang Terendam Banjir Setinggi 1,5 Meter - JPNN.com Jabar
Ilustrasi Bencana Hidrometeorologi, berupa banjir yang menerjang pemukiman warga. Ilustrasi Foto: Ricardo/JPNN

Untuk di Desa Karangligar, ketinggian air paling tinggi mencapai 1,2 meter.

Mahpudin menyampaikan bahwa pihaknya telah menyalurkan logistik kepada warga korban banjir. Selain itu juga telah dibangun dapur umum untuk memenuhi kebutuhan makanan warga terdampak banjir. (antara/jpnn)

Empat desa di wilayah Karawang Selatan, Kabupaten Karawang terisolasi karena banjir setinggi sekitar 1,5 meter akibat meluapnya air Sungai Cibeet.

Redaktur & Reporter : Yogi Faisal

Facebook JPNN.com Jabar Twitter JPNN.com Jabar Pinterest JPNN.com Jabar Linkedin JPNN.com Jabar Flipboard JPNN.com Jabar Line JPNN.com Jabar JPNN.com Jabar
JPNN.com WhatsApp

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Jabar di Google News