Cegah Kecelakaan Lalu Lintas, Ribuan Kendaraan di Purwakarta Diuji KIR

Selasa, 13 Agustus 2024 – 09:30 WIB
Cegah Kecelakaan Lalu Lintas, Ribuan Kendaraan di Purwakarta Diuji KIR - JPNN.com Jabar
Ilustrasi uji KIR untuk menekan emisi. Foto: Antara

Menurut dia, sesuai dengan ketentuan yang berlaku, jenis kendaraan yang menjalani uji KIR meliputi kendaraan roda empat atau lebih angkutan penumpang, angkutan barang, kendaraan jenis bus, kereta tempelan dan kereta gandengan.

"Kendaraan-kendaraan jenis itu perlu menjalani pengujian kir secara rutin dan berkala untuk memastikan layak secara teknis atau layak jalan," kata Iwan. (antara/jpnn)

Dishub Kabupaten Purwakarta menyatakan ribuan unit kendaraan bermotor roda empat atau lebih telah menjalani uji kelayakan kendaraan atau uji KIR.

Redaktur & Reporter : Yogi Faisal

Facebook JPNN.com Jabar Twitter JPNN.com Jabar Pinterest JPNN.com Jabar Linkedin JPNN.com Jabar Flipboard JPNN.com Jabar Line JPNN.com Jabar JPNN.com Jabar

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Jabar di Google News