Tol Bocimi Amblas, Satu Kendaraan Terperosok ke Jurang
Rabu, 03 April 2024 – 23:25 WIB

Ilustrasi kecelakaan lalu lintas. Foto: JPG
Wadirlantas Polda Jabar AKBP Edwin Afandi menambahkan, tol Bocimi akan ditutup hingga batas waktu yang tidak ditentukan dan tidak akan digunakan untuk jalur mudik lebaran.
"Sementara tol Bocimi tidak dioperasionalkan, yang tadinya Bocimi bisa operasional untuk ketupat, karena ada longsor ini maka operasional Bocimi untuk sementara ditutup sambil menunggu dari pihak jasa marga," ujar Edwin. (mcr27/jpnn)
Satu unit mobil Xenia terperosok ke dalam jurang setelah Jalan Tol Bocimi di KM 64 arah Sukabumi amblas.
Redaktur : Ridwan Abdul Malik
Reporter : Nur Fidhiah Sabrina
Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Jabar di Google News