Pj Gubernur Jabar Bey Machmudin Tinjau Lokasi Terdampak Gempa Sumedang
Senin, 01 Januari 2024 – 16:30 WIB

Pasien di RSUD Sumedang dievakuasi ke tenda darurat pascagempa bumi magnitudo 4,8 pada Minggu (31/12). Foto: Nur Fidhiah Shabrina/jpnn.com
Bey memastikan kondisi mereka aman dan terpenuhi segala kebutuhan logistikanya.
Ia kemudian menyerahkan bantuan secara simbolis berupa dana kebencanaan, makanan dan obat-obatan kepada Penjabat Bupati Sumedang Herman Suryatman.
"Kami akan terus memantau dan berharap masyarakat mematuhi petunjuk petugas di lapangan," ujarnya. (mcr27/jpnn)
Pj Gubernur Jabar Bey Machmudin meninjau lokasi terdampak gempa bumi di Sumedang.
Redaktur : Ridwan Abdul Malik
Reporter : Nur Fidhiah Sabrina
Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Jabar di Google News