Olah TKP Keempat, Polisi Kerahkan Asosiasi Psikologi Forensik Indonesia
Kamis, 14 September 2023 – 12:45 WIB

Polisi kembali menggelar olah TKP, dalam kasus penemuan jasad ibu dan anak di kamar mandi, di Perumahan Bukit Cinere Indah, Kota Depok. Foto: Lutviatul Fauziah/JPNN.com
"Kami juga mencari dokumen-dokumen untuk melengkapi kasus ini," ujarnya.
Diberitakan sebelumnnya, penemuan jasad ibu dan anak ditemukan pada Kamis (7/9) di dalam kamar mandi.
Saat ditemukan, kedua jasad korban sudah dalam kondisi tulang belulang. (mcr19/jpnn)
Polda Metro Jaya kembali menggelar olah TKP lanjutan kasus penemuan jasad ibu dan anak di kamar mandi.
Redaktur : Yogi Faisal
Reporter : Lutviatul Fauziah
Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Jabar di Google News