Cegah Banjir dan Tumpukan Sampah, PUPR Depok Pasang Jaring Besi di Situ Pedongkelan
Selasa, 05 September 2023 – 18:30 WIB

Petugas sedang memasang jaring besi, di Situ Pedongkelan. Foto : Dokumen DPUPR Depok
Dia berharap upaya ini bisa mencegah terjadinya banjir, terutama saat musim hujan
Dia juga meminta warga untuk tidak membuang sampah sembarangan.
"Kebersihan harus dijaga bersama. Pemkot Depok tidak bisa bekerja sendiri. Mudah-mudahan upaya ini bisa memaksimalkan fungsi penyerapan dan aliran air menuju hilir," pungkasnya. (mcr19/jpnn)
Cegah penumpukan sampah dan banjir, Dinas PUPR Kota Depok memasang jaring besi di saluran air menujur Situ Pedongkelan.
Redaktur : Yogi Faisal
Reporter : Lutviatul Fauziah
Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Jabar di Google News