Standar Keamanan Pangan Jadi Kunci Penting Daya Saing Produk Lokal di Pasar Internasional

Rabu, 07 Juni 2023 – 17:40 WIB
Standar Keamanan Pangan Jadi Kunci Penting Daya Saing Produk Lokal di Pasar Internasional - JPNN.com Jabar
Peringatan Hari Keamanan Pangan Dunia 2023. Foto : Source for JPNN.

“Pemenuhan komoditas pangan terhadap standar-standar pangan tentu akan memberikan dampak ekonomi, di mana produsen atau pebisnis pangan terlindungi karena produk pangan yang diperdagangkan memenuhi standar maupun regulasi pangan, sehingga bisa terhindar dari penolakan dalam perdagangan internasional dan mengurangi terjadinya keracunan pangan,” ujarnya.

Pihaknya juga mendukung, peningkatan sinergitas antara BSN bersama Badan Pangan Nasional dan Kementerian/Lembaga lainnya yang mempunyai tugas fungsi berkaitan dengan bidang standar keamanan mutu dan perdagangan pangan, serta pakar, asosiasi pangan, dan perwakilan konsumen.

“Indonesia telah menjadi anggota Codex Alimentarius Commission, dalam mengelola partisipasi Indonesia dalam forum Codex, BSN selaku Codex Contact Points bersama dengan Badan Pangan Nasional dan Kementerian/Lembaga lainnya yang mempunyai tugas fungsi berkaitan dengan bidang standar keamanan mutu dan perdagangan pangan, serta pakar, asosiasi pangan, dan perwakilan konsumen bergabung dalam organisasi Codex Indonesia,” pungkasnya. (mcr19/jpnn)

Kepala Badan Pangan Nasional Arief Prasetyo sebut standar keamanan pangan penting demi mejaga kualitas hidup dan daya saing produk lokal di pasar internasional.

Redaktur : Yogi Faisal
Reporter : Lutviatul Fauziah

Facebook JPNN.com Jabar Twitter JPNN.com Jabar Pinterest JPNN.com Jabar Linkedin JPNN.com Jabar Flipboard JPNN.com Jabar Line JPNN.com Jabar JPNN.com Jabar

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Jabar di Google News