Begini Pesan Kombes Aswin Sipayung untuk Bobotoh yang Datang ke GBLA
Kamis, 09 Juni 2022 – 15:40 WIB

Kapolrestabes Bandung Kombes Pol Aswin Sipayung menggelar pertemuan dengan perwakilan komunitas Bobotoh Persib dalam persiapan perhelatan Piala Presiden 2022 di Taman Bobotoh, Jalan Cilentah, Burangrang, Kota Bandung, Kamis (9/6). (Foto: Nur Fidhiah Shabrina/JPNN.com)
Diketahui, gelaran Piala Presiden akan digelar pada 11 Juni hingga 17 Juli 2022. Kota Bandung terpilih sebagai tuan rumah turnamen pramusim tersebut.
Selain Persib Bandung, ada tiga klub lainnya yang bakal bertanding di Stadion Gelora Bandung Lautan Api (GBLA) dalam babak penyisihan grup C, yakni Persebaya Surabaya, Bali United, Bhayangkara FC. (mcr27/jpnn)
Kapolrestabes Bandung Kombes Pol Aswin Sipayung sampaikan pesan penting buat Bobotoh yang datang ke Stadion GBLA dalam perhelatan Piala Presiden.
Redaktur : Ridwan Abdul Malik
Reporter : Nur Fidhiah Sabrina
Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Jabar di Google News