Target Nick Kuipers Lakoni Penampilan ke-100 bersama Persib
Jumat, 23 Februari 2024 – 15:00 WIB

Pemain asing Persib Nick Kuipers. Foto: ligaindonesiabaru.com
"Kami harus siap dan ini merupakan tujuan utama. Kami harus memulainya dari pertandingan lawan Barito untuk memulai hasil positif lagi," lanjutnya.
Diketahui Persib sebelumnya kehilangan banyak poin di empat pertandingan.
Maung Bandung mengalami tiga kali hasil imbang melawan PSM Makassar, Bali United FC, dan Persis Solo. Kekalahan dari Persik Kediri juga sempat diterima di kandang sendiri. (mcr27/jpnn)
Nick Kuipers akan melakoni laga ke-100 bersama Persib di Liga 1 saat melawan Barito Putera. Ini target dia.
Redaktur : Ridwan Abdul Malik
Reporter : Nur Fidhiah Sabrina
Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Jabar di Google News