Bandung Rawan Germbolan Bermotor Meresahkan, Kombes Aswin Meradang

Kamis, 03 November 2022 – 20:57 WIB
Bandung Rawan Germbolan Bermotor Meresahkan, Kombes Aswin Meradang - JPNN.com Jabar
Kapolrestabes Bandung Kombes Pol Aswin Sipayung. Foto: Nur Fidhiah Shabrina/JPNN.com

Sebelumnya, ketertiban dan keamanan masyarakat (kamtibmas) di Kota Bandung mulai meresahkan.

Itu disebabkan aksi gerombolan bermotor yang melakukan tindak kekerasan dan kriminal kepada pengendara motor lain, khususnya.

Teranyar, korbannya seorang mahasiswa yang menjadi target dari segerombolan bermotor pada Sabtu (29/10) malam.

Sebelumnya, Kriminolog Universitas Islam Bandung (Unisba) Nandang Sambas mengkritisi kinerja kepolisian seiring dengan meningkatnya kejahatan jalanan.

Menurutnya, kurangnya pengawasan dan patroli yang dilakukan pihak kepolisian menjadi faktor utama tingkat kejahatan jalanan meningkat kembali.

“Apalagi misalnya tindakan preventif yang dilakukan penegak hukum itu kendor, Itu semakin terakumulasi, seperti tindakan kepolisian patroli malam-malam," ucap Nandang saat dihubungi JPNN.com, dikutip Rabu (2/11).

Nandang menyebutkan, polisi kurang menujukan taringnya dalam memberantas kejahatan jalanan di Kota Bandung. Alhasil, para pelaku kejahatanan jalanan merasa leluasa dalam beraksi.

"Menurut saya sepanjang tidak menunjukkan show off pose penegak hukum," ujar Nandang. (mcr27/jpnn)

Kapolrestabes Bandung Kombes Pol Aswin Sipayung merespons adanya keluhan masyarakat terkait kelompok motor meresahkan di wilayah hukumnya.

Redaktur : Ridwan Abdul Malik
Reporter : Nur Fidhiah Sabrina

Facebook JPNN.com Jabar Twitter JPNN.com Jabar Pinterest JPNN.com Jabar Linkedin JPNN.com Jabar Flipboard JPNN.com Jabar Line JPNN.com Jabar JPNN.com Jabar

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Jabar di Google News