Pemkab Purwakarta Targetkan Surplus Gabah Kering Panen Capai 100 Ton di Tahun Ini
Selasa, 08 April 2025 – 19:00 WIB
Ilustrasi padi dan beras. Foto: Ricardo/JPNN.com
Disebutkan bahwa sesuai dengan data terbaru dari Dinas Pangan dan Pertanian Purwakarta menunjukkan kinerja sektor pertanian yang positif, khususnya dalam produksi padi.
Pada tahun 2024, produksi padi di Purwakarta mencapai 265.893 ton gabah kering giling setara dengan 170.464 ton beras.
Tren positif berlanjut hingga awal tahun 2025. Terhitung sejak Januari hingga Maret tahun ini, panen padi mencapai 84.466 ton gabah kering giling atau sekitar 54.150 ton beras. (antara/jpnn)
Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Purwakarta menargetkan peningkatan surplus gabah kering panen hingga mencapai 100 ton per tahun
Redaktur & Reporter : Yogi Faisal
Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Jabar di Google News