Mitra Grab Ngabuburit dengan Bagikan Ratusan Takjil di Cirebon

Kamis, 27 Maret 2025 – 21:31 WIB
Mitra Grab Ngabuburit dengan Bagikan Ratusan Takjil di Cirebon - JPNN.com Jabar
Salah seorang Mitra Pengemudi Grab berbagi takjil kepada pengguna jalan di sekitar area Alun Alun Kejaksan Cirebon. Foto: Source for JPNN.

Salah seorang Mitra Pengemudi Grab asal Cirebon, Budi Achmad, mengatakan ngabuburit tahun ini sangat berkesan untuknya.

Rasa senang dan haru jadi satu karena bisa melihat langsung pembagian takjil gratis ini bermanfaat dan membantu banyak orang.

"Semoga tahun berikutnya bisa memberikan takjil ebih banyak lagi," kata Budi. (mar5/jpnn)

Grab Indonesia kembali menggelar Kolaborasi Kebaikan Mitra (KOLAK) di wilayah Cirebon.

Redaktur & Reporter : Ridwan Abdul Malik

Facebook JPNN.com Jabar Twitter JPNN.com Jabar Pinterest JPNN.com Jabar Linkedin JPNN.com Jabar Flipboard JPNN.com Jabar Line JPNN.com Jabar JPNN.com Jabar

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Jabar di Google News

TERPOPULER

PERIODE:   6 JAM 12 JAM 1 HARI 1 MINGGU

Maaf, saat ini data tidak tersedia