Libur Lebaran Usai Disperumkim Fokus Rawat Alun-alun Kota Bogor
Selasa, 16 April 2024 – 16:30 WIB
“Karena seperti tanaman dan lain sebagainya harus dipelihara. Sama-samalah masyarakat membantu menjaga juga,” ucapnya.
Selain lapangan, Esti menyebut, fasilitas di alun-alun yang menjadi perhatian yakni toilet yang saat ini dengan menempatkan petugas khusus.
“Toilet kami monitor. Apalagi kami sudah menempatkan petugas khusus untuk toilet,” kata Esti. (antara/jpnn)
Dinas Perumahan dan Permukiman (Disperumkim) Kota Bogor melakukan pemeliharaan alun-alun yang gundul sehingga dikeluhkan masyarakat.
Redaktur & Reporter : Yogi Faisal
Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Jabar di Google News