Menyambut Ramadan, Warga Kabupaten Bandung Gotong Royong Cuci Karpet Masjid di Aliran Sungai Ciwidey
Sabtu, 09 Maret 2024 – 19:00 WIB

Karpet-karpet masjid dijemur setelah dicuci di DAS Sungai Ciwidey, Kabupaten Bandung. Foto: sources for jpnn
Ia mengaku hanya membawa sebagian dari karpet Masjid Jami Al Ulumiah yang terletak di Kampung Pojok, Desa Cigondewah Hilir, Kecamatan Margaasih, Kabupaten Bandung itu.
"Ini itu separuhnya, yang sebelumnya sudah dibersihkan juga bisa dibilang ini kloter ke dua, dibagi dua ya karena cuaca juga," ungkapnya. (mcr27/jpnn)
Sejumlah warga dari Kecamatan Cigondewah, Kabupaten Bandung, menjalankan tradisi cuci karpet masjid menyambut bulan suci Ramadan.
Redaktur : Ridwan Abdul Malik
Reporter : Nur Fidhiah Sabrina
Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Jabar di Google News