Viral Ibu Melahirkan di Musala dan Telantarkan Bayi, Begini Kondisinya Sekarang
Sabtu, 20 Januari 2024 – 19:05 WIB

Kepala Sub Bidang Pelayan Medis dan Kedokteran Kepolisian RS Bhayangkara Brimob dr. Anindita Basuki, Sp. Rad. Foto : Lutviatul Fauziah/JPNN
Dia menyebut, saat ini bayi tersebut dalam kondisi baik dan untuk fisik baik tak kurang satu apapun.
“Kalau bayi sakit itu kan kelihatan malas bergerak, tanda dehidrasi, nah ini sih enggak, tetapi untuk observasi masih dilanjut,” ujarnya.
Nantinya, ketika berat badan sudah normal, maka pihaknya akan berkoodinasi dengan Dinas Sosial Kota Depok. (mcr19/jpnn)
Bayi yang ditinggalkan ibunya seusai lahiran di musala, saat ini tengah menjalani perawatan di RS Bhayangkara Brimob
Redaktur : Ridwan Abdul Malik
Reporter : Lutviatul Fauziah
Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Jabar di Google News