Kodim 0606 Kota Bogor Gelar Apel Kesiapsiagaan Penanggulangan Bencana
Jumat, 08 Desember 2023 – 14:30 WIB

Potret apel kesiapsiagaan penanggulangan bencana di lapangan Makodim di Jalan Jenderal Sudirman, Kecamatan Bogor Tengah, Jumat (8/12). Foto: Yogi Faisal/JPNN.com
"Itu sudah kami petakan, sudah kami identifikasi sehingga perlengkapan maupun personel yang ditugaskan untuk menangani jenis bencana tersebut sudah siap digerakan sewaktu-waktu terjadi," ujarnya. (mar7/jpnn)
Kodim 0606 bersama Forkopimda Kota Bogor menggelar apel kesiapsiagaan penanggulangan bencana memasuki musim penghujan.
Redaktur & Reporter : Yogi Faisal
Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Jabar di Google News