Sepanjang 2022 Kota Bogor Diterjang 102 Bencana, 264 Warga Menjadi Korban
Selasa, 08 Maret 2022 – 07:30 WIB

Petugas BPBD Kota Bogor saat mengevakuasi pohon tumbang. Foto: Dok BPBD Kota Bogor
"Akibat 22 bencana pada Februari 2022 itu, 1 rumah rusak ringan, rusak sedang dan rusak berat masing-masing 6 unit," tutupnya. (mar7/jpnn)
BPBD mencatat sepanjang 2022 sebanyak 102 bencana terjadi di sejumlah wilayah di Kota Bogor. 264 warga menjadi korban.
Redaktur & Reporter : Yogi Faisal
Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Jabar di Google News