Perkembangan Terkini Kasus Dugaan Pelecehan Seksual di Uika Bogor, Sejumlah Dosen Diperiksa!

Kamis, 05 Oktober 2023 – 06:30 WIB
Perkembangan Terkini Kasus Dugaan Pelecehan Seksual di Uika Bogor, Sejumlah Dosen Diperiksa! - JPNN.com Jabar
Potret Universitas Ibn Khaldun (Uika) Bogor. Foto: Source for JPNN.com

Kemudian, dosen itu juga sering mengarahkan pandangan matanya ke arah dada ketika bertemu dengan mahasiswi.

“Ketika bertemu, dosenku di kampus dengan temanku, beliau ini selalu mengarahkan pandangan matanya ke dada teman ku dengan tatapan mesum. Beliau sering tiba-tiba mengirim swaphoto aktivitasnya,” jelasnya.

Pengunggah pun berharap kejadian ini bisa segera ditangani dan mendapatkan perlindungan dari pihak kampus.

"Aku berharap dapat segera lulus dari kampus ini dan mendapatkan perlindungan dari pihak kampus. Terima kasih,” pungkasnya. (mar7/jpnn)

Satgas PPKS Universitas Ibn Khaldun Bogor mengaku sudah memeriksa sejumlah dosen dan mahasiswa dalam penanganan kasus dugaan pelecehan seksual di Uika Bogor.

Redaktur & Reporter : Yogi Faisal

Facebook JPNN.com Jabar Twitter JPNN.com Jabar Pinterest JPNN.com Jabar Linkedin JPNN.com Jabar Flipboard JPNN.com Jabar Line JPNN.com Jabar JPNN.com Jabar

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Jabar di Google News