Pemkab Bogor Distribusikan 970 Ribu Liter Air Bersih Untuk Warga di 58 Desa yang Alami Kekeringan

Rabu, 23 Agustus 2023 – 19:30 WIB
Pemkab Bogor Distribusikan 970 Ribu Liter Air Bersih Untuk Warga di 58 Desa yang Alami Kekeringan - JPNN.com Jabar
Air bersih. Foto: Ricardo/JPNN.com Ilustrasi : Ricardo/JPNN.com

Berikutnya, Desa Cijayanti, Karangtengah, dan Sumurbatu, Kecamatan Babakanmadang; Desa Weninggalih, Sukagalih, Sukasirna, Sirnagalih, dan Sukanegara, Kecamatan Jonggol; Desa Tajur, Citeureup, Sukahati, Tarikolot, Hambalang, dan Gunungsari, Kecamatan Citeureup.

Kemudian Desa Ciampea, Kecamatan Ciampea; Desa Tanjungsari, Pasirtanjung, Cibadak, Tanjungrasa, Antajaya, dan Buanajaya, Kecamatan Tanjungsari; Kecamatan Cigombong; Desa Watesjaya dan Tugujaya, Kecamatan Cigombong; Desa Cibeuteung Muara dan Kharikhil, Kecamatan Ciseeng. (antara/jpnn)

Pemerintah Kabupaten Bogor melalui BPBD mendistribusikan 970.000 liter air bersih kepada masyarakat di daerah yang mengalami kekeringan.

Redaktur & Reporter : Yogi Faisal

Facebook JPNN.com Jabar Twitter JPNN.com Jabar Pinterest JPNN.com Jabar Linkedin JPNN.com Jabar Flipboard JPNN.com Jabar Line JPNN.com Jabar JPNN.com Jabar

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Jabar di Google News