Pemkab Purwakarta Fokus Kembangkan 7 Komoditas Unggulan di Sektor Pertanian
Jabar Terkini Kamis, 18 Juli 2024 – 14:00 WIB
Dinas Pangan dan Pertanian Kabupaten Purwakarta menyiapkan ratusan hektare areal persawahan untuk pengembangan tujuh komoditas unggulan hasil pertanian