Gervane Kastaneer Berpeluang jadi Starter Saat Persib Kontra Arema FC

Jumat, 24 Januari 2025 – 12:25 WIB
Gervane Kastaneer Berpeluang jadi Starter Saat Persib Kontra Arema FC - JPNN.com Jabar
Striker anyar Persib Gervane Kastaneer. Foto: persib.co.id

“Mungkin (bermain), tapi itu tergantung pelatih yang berhak menentukan apa yang terbaik. Dia lebih berpengalaman dari saya. Jadi kita lihat nanti,” kata Kastaneer.

Pemilik nomor punggung 8 itu menyampaikan jika dirinya beradaptasi dengan baik selama bergabung dengan Persib. Pertama kali tampil di Liga Indonesia, ia hanya masih canggung dan takjub dengan antusias yang ditunjukan penonton di stadion.

“Bagus, saya tidur dengan bagus dan beberapa kali menjalanil latihan. Tapi saya melakukan perjalanan panjang dan itu cukup menyulitkan, tapi tidak apa-apa,” tandasnya. (mcr27/jpnn)

Striker anyar Persib Gervane Kastaneer besar kemungkinan diturunkan sejak menit pertama saat pertandingan tandang menghadapi Arema FC di Stadion Soepriadi.

Redaktur : Ridwan Abdul Malik
Reporter : Nur Fidhiah Sabrina

Facebook JPNN.com Jabar Twitter JPNN.com Jabar Pinterest JPNN.com Jabar Linkedin JPNN.com Jabar Flipboard JPNN.com Jabar Line JPNN.com Jabar JPNN.com Jabar

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Jabar di Google News