Pelatih Persib Ungkap Dua Faktor Penyebab Cedera Horor Dedi Kusnandar
Kamis, 19 Desember 2024 – 09:16 WIB

Gelandang Persib Dedi Kusnandar dibawa ke rumah sakit dengan menggunakan ambulans dari Stadion Sultan Agung Bantul, DI Yogyakarta, Rabu (18/12/2024). Foto: persib.co.id
Meski ada peristiwa mengerikan, juru taktik asal Kroasia itu tetap mensyukuri tiga poin yang mereka raih malam tadi. Kemenangan ini memperpanjang rekor unbeaten dalam 14 pertandingan.
“Artinya, kami bermain bagus dan ini bukan hanya karena keberuntungan,” imbuhnya.
Pada pertandingan ini, skor berakhir 2 – 1. Gol Persib dicetak oleh Gustavo Franca menit 11 dan Marc Klok dari titik putih menit 89. Sementara gol tuan rumah dicetak oleh sang mantan Levy Madinda menit 34. (mcr27/jpnn)
Pelatih Persib bicara faktor cedera horor yang dialami gelandang senior Dedi Kusnandar saat melawan Barito Putera.
Redaktur : Ridwan Abdul Malik
Reporter : Nur Fidhiah Sabrina
Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Jabar di Google News