Kombes Pol Ahmad Fuady Janji Usut Tuntas Kasus Kematian Akseyna Ahad Dori
Minggu, 15 Januari 2023 – 13:50 WIB

Kapolres Metro Depok, Kombes Pol Ahmad Fuady. Foto : Lutviatul Fauziah/JPNN.com.
Setelah beberapa tahun berlalu, kasus kematian Akseyna tersebut hingga kini belum juga dapat terungkap. (mcr19/jpnn)
Kapolres Metro Depok yang baru, Kombes Pol Ahmad Fuady berjanji akan mempelajari dan menuntaskan kasus kriminal di Kota Depok yang belum selesai.
Redaktur : Yogi Faisal
Reporter : Lutviatul Fauziah
Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Jabar di Google News