The Jungle Waterpark Bogor Siapkan Beragam Promo Menarik Selama Libur Lebaran
Jumat, 21 Maret 2025 – 20:15 WIB

Potret keseruan pengunjung The Jungle Waterpark Bogor. Foto: Source for JPNN
The Jungle menyuguhkan banyak sekali event menarik untuk menambah keseruan pangunjung libur lebaran di antaranya, teater aladin, badut akrobat, maskot, magic bubble, riang gembira, games interaktif, live music dan lainnya.
Baca Juga:
Tak hanya itu, yang lebih seru lagi The Jungle juga akan menghadirkan Bintang D’Academy, KDI dan Lida untuk menyemarakan panggung utama dan menghibur pengunjung.
The Jungle sudah menyiapkan banyak hadiah langsung antara lain AC, tablet, kulkas, kompor, microwave, TV Android, mesin cuci, mixer, dispenser dan masih banyak lagi. (mar7/jpnn)
The Jungle Waterpark Bogor menyiapkan sejumlah promo dan program menarik untuk menyambut musim Lebaran 2025. Simak ulasan lengkapnya di sini
Redaktur & Reporter : Yogi Faisal
Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Jabar di Google News