Gubernur Lemhanas Sampaikan Pentingnya Nilai-nilai Kebangsaan
Rabu, 19 Februari 2025 – 17:50 WIB

Gubernur Lemhanas RI Tubagus Ace Hasan Syadzily saat membuka Program Pemantapan Nilai-nilai Kebangsaan (PPNK) Angkatan 217 Kolaboratif antara Lemhanas RI dengan PT Bharata Satya Sejahtera (BSS) dan Asosiasi Logistik & Logistik Indonesia (ALFI) di Oasis Amir Hotel, Jalan Senen Raya, Senen, Jakarta Pusat, Rabu (19/2/2025). Foto: source for jpnn
Untuk diketahui, kegiatan PPNK Angkatan ke-217 itu diikuti 32 peserta. Para peserta akan mendapatkan materi Wawasan Nusantara (Geopolitik), Ketahanan Nasional (Geostrategi), Kewaspadaan Nasional, dan Kepemimpinan Nasional.
Materi utama, 4 Konsesus Dasar Bangsa (Pancasila, UUD 45, NKRI, dan Bhineka Tunggal Ika). Materi penunjang, pengantar nilai-nilai kebangsaan dari sejarah perjalanan bangsa dan literasi digital guna memperkuat cyber security, dan membangun bangsa melalui Asta Cita. (mcr27/jpnn)
Gubernur Lemhanas Tubagus Ace Hasan Syadzily menegaskan Program Pemantapan Nilai-Nilai Kebangsaan (PPNK) penting guna memperkokoh bangsa Indonesia.
Redaktur : Ridwan Abdul Malik
Reporter : Nur Fidhiah Sabrina
Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Jabar di Google News