Banjir di Simpang Mampang Depok Rendam Puluhan Rumah di 2 RW Kecamatan Pancoran Mas
Kamis, 30 November 2023 – 16:30 WIB
Dia menerangkan banjir kali ini di Simpang Mampang lantaran debit air yang deras.
“Karena semalam di Depok hujan, dan di Bogor juga hujan, sehingga debit air tinggi dan meluap,” jelasnya.
Pihaknya memastikan bahwa ini bukan disebabkan karena sampah yang menyangkut di aliran kali.
“Bukan sampah, karena sampahnya sedikit dan sudah diangkat pun masih banjir. Biasanya, kalau yang disebabkan sampah itu, tidak hujan juga tetap banjir,” pungkasnya. (mcr19/jpnn)
Selain merendam Jalan Raya Simpang Mampang, banjir juga merendam puluhan rumah warga di RW Pancoran Mas, Kota Depok.
Redaktur : Yogi Faisal
Reporter : Lutviatul Fauziah
Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Jabar di Google News